Senin, 27 Januari 2014

Cokelat Pralus Pyramid

Beragam rasa cokelat dihasilkan dari berbagai penjuru dunia. Bagaimana jika kita bisa mendapatkannya dalam satu paket. Misalnya rasa cokelat dari 10 negara berbeda. Harganya mungkin tidak terlalu murah. Tapi mungkin sebanding dengan kepuasan dan sensasinya. Pralus pyramid salah satunya. Sayang cokelat dari Indonesia tidak termasuk dalam paket itu. 

Berapa harganya? Untuk paket 500 gram, anda harus membayar US$55.99. Dirupiahkan Rp. 672.000,- belum termasuk ongkir dari Amrik. Diproduksi dan dipasarkan oleh Caputo Market and Deli, sebuah jaringan pemasaran resto Italia. Tertarik? Ini dia kemasan cokelatnya.